Sebagai kebutuhan sehari-hari, makanan masih sebuah kemewahan bagi banyak orang.
Yayasan Nur Dapur Berkah (Dapur Berkah) menyalurkan kebaikanmu melalui program pangan inovatif berjangka panjang.
Jangkauan bantuan makan gratis Dapur Berkah sejak 2019
415,900
Porsi makanan yang telah disalurkan
3
Lokasi tetap penyaluran makanan gratis
15
Mitra/Sahabat Berkah Berdaya
Rp4.611.409.950*
Dana yang telah disalurkan
*Jumlah hanya meliputi program pembagian makanan gratis seperti Siang Berkah, Iftar Berkah, Sahur Berkah dan Paket Traktiran Berkah, Silahkan cek program lainnya untuk detail masing-masing.
Sahabat yang menerima manfaat berkah
Para pekerja harian informal (perawat kubur, ojek online dll)
UMKM pemasok makanan dan produk
Keluarga yang terkena imbas bencana
Anak yatim dan dhuafa
Program
Traktiran Berkah
SIANG BERKAH
Mentraktir makan siang gratis secara rutin para Sahabat Berkah melalui Etalase Berkah dan Warung Mitra Berkah.
PAKET TRAKTIRAN BERKAH
Rayakan hari spesialmu dengan mentraktir makan siang Sahabat Berkah
Ramadhan Berkah
ITIKAF BERKAH
Bulan suci penuh berkah segera tiba. Persiapkan amalan terbaikmu di Ramadhan tahun ini untuk merajut Berkah bersama Dapur Berkah melalui program Iftar Berkah, Bingkisan Berkah dan I'tikaf Berkah.
IFTAR BERKAH
Mentraktir buka puasa gratis setiap hari selama bulan Ramadhan melalui Etalase Berkah dan Warung Mitra Berkah
BINGKISAN BERKAH
Berbagi kemeriahan hari raya dengan traktir parcel lebaran
Bekal Berkah
Sembako Berkah
SEMBAKO SIAGA BERKAH
Sembako untuk korban bencana alam, kebakaran, pandemi
SEMBAKO TUNANETRA LANSIA
Sembako rutin setiap bulan untuk tunanetra lansia
Kenapa Dapur Berkah?
1. Memberikan makanan gratis secara teratur
2. Riset program yang dalam (data-driven)
3. Transparansi progres dan pengelolaan
4. Program inovatif berjangka panjang
5. Donatur bisa mengawasi secara langsung distribusi
6. Evaluasi berkala untuk menjaga kualitas





